Skip to main content
Showing posts from March, 2016

Tentang Blog-blog yang Sering Saya Kunjungi

Selain membaca, menulis, menjadi istri dan meng-unfriend teman-teman facebook yang tidak dikenal, akhir-akhir ini saya juga gemar melakukan blogwalking. Mengingat blog teman yang masih saya ingat cuma WarungKopi Kothok milik Kang Anu dan aghasenja milik Mbak Atha -yang sesekali muncul …

Traktiran Buku Pangeran Kunang-kunang

doc.irero Buku ini saya dapat dari seorang kawan -yang memilih untuk bertanya langsung kepada saya melalui sambungan telefon, “Kamu lebih suka buku ‘Seperti Rindu, Dendam Harus di Bayar Tuntas’ nya Eka Kurniawan atau ‘ Cerita Buat Para Kekasih ’nya Agus Noor?" Sepertinya i…